Rabu, 31 Agustus 2016

Kata Mutiara Drama Princess Hours

Princess Hours


S  Hal yang aneh adalah saat mendengar bahwa dia tidak cukup cantik dan tidak cocok untuk menjadi putri. Semakin banyak aku mendengar hal itu, semakin aku tertarik padanya
S  Di dunia ini, ada sesuatu yang tidak dapat dipaksakan. Apakah kamu tahu apa itu? Hal-hal seperti nasib, terlepas dari seberapa keras kamu berusaha untuk meraih, kamu tidak bisa mencengkeram itu. Dan bahkan jika kamu berhasil mendapatkan itu, itu tidak akan tinggal di tanganmu selamanya.
S  Kata-kata itu berasal hatiku. Untuk pertama kalinya dalam hidupku, aku mengatakan sesuatu yang bermakna.
S  hati seseorang bukan terbuat dari kertas yang gampang dibuang dan disingkirkan dalam sekejap
S  Aku merindukanmu. Jika aku tidak melihatmu sekarang, aku takut aku akan mati lemas.
S  Kau orang biasa dan sederhana tapi menurutku kau orang yang menarik
S  Akhirnya aku menyadari ada seseuatu yang tidak bisa aku dapatkan selama apapun aku menunggu
S  Hanya dengan melihat matanya, aku dapat melihat dengan jelas bahwa dia benar – benar mencintaimu
S  Aku bisa hidup tanpamu, walau nanti aku akan merindukanmu karena kenangan tentangmu yang terus menghampiri
S  ada hubungan yg bisa dipertahankan, ada hubungan yg harus dilepaskan, dan ada hubungan yg tidak berarti apa² sejak semula
S  Kalau kau menjauhiku, itu akan lebih menyakitkanku. Perlakukan aku seperti biasa, seolah-olah tak pernah terjadi apa-apa.
S  Suatu hari nanti arah angin hatimu akan mengarah kepadaku. Aku akan menunggu hal itu.
S  Aku baik-baik saja selama kau tidak terluka.
S  Terima kasih sudah datang kehidupku dan menjadi takdirku.
S  Jika aku tidak berada disampingnya, hatiku tersa sakit. Aku tidak tau apakah dia merasakan hal yang sama.
S  Selama kau ada disini aku bisa bernafas.
S  Tidak peduli walaupun sikapmu dingin dan kejam kepadaku, aku akan tetap nyaman dan tenang berada disisimu.
S  Ada hal yang sebetapapun kau menginginkannya kau tidak akan pernah bisa mendapatkannya.
S  Seseorang tumbuh dan belajar hingga hari kematiannya
S  tidak peduli seberapa jauh kita, hatiku selamanya akan bersamamu
S  Ada kemenangan didalam keberanian. Ada kekalahan didalam ambisi. Dan ada airmata didalam cinta
S  Aku bukanlah tipe org yang dapat semudah itu melupakan kenangan manis antara aku dengan org yang kusayang
S  Aku akan melepaskan semuanya. Kenangan tentang dirimu akan aku lupakan dan aku tidak akan lagi berharap apa-apa
S  Secara fisik aku menjauhimu, tapi hati ini tetap saja merindukanmu
S  Apakah sebegitu pentingnya dia bagimu, sampai kau masih menyimpan barang2 yg dia berikan padamu
S  Beberapa orang mencintai dgn diam2 & merindukan orang yg dicintainya dgn diam2 pula
S  Ada saat di mana aku ingin kau pergi, namun ada jg waktu di mana aku tidak ingin kau pergi
S  Cinta bertepuk sebelah tangan seperti ini, begitu melelahkan untuk ku
S  Mereka yg kesepian, harus hati2 dgn serangan cinta yg tiba2. Karena cinta jg dpt menghancurkanmu
S  Selama ini dia menangis sendirian. Dan aku tidak bisa disisinya, aku menyesal tidak bisa menghiburnya
S  Begitulah cinta bekerja, saat kau jatuh cinta, cinta yg sudah menjeratmu tdk akan mudah kau lepaskan bgitu saja
SPria menyimpan cinta pertama nya di dalam hati, wanita menyimpan cinta pertama nya di dalam kenangan

Senin, 29 Agustus 2016

Kata Mutiara Drama The Moon Embraces Sun

 

The Moon Embraces Sun




ª      kau memintaku untuk melupakanmu? maaf, aku ingin melupakanmu, tapi aku tetap tidak bisa melakukannya
ª      Aku sudah cukup bahagia, walaupun kau bukan milikku, paling tidak aku masih bisa melihatmu ada disisiku dan tersenyum seperti itu:’)
ª      Ini bukan lelucon. Aku benar – benar menyukaimu. Perasaan suka yang pada akhirnya akan menjadi cinta
ª      Dia pernah menatapku sambil tersenyum. Seandainya saja aku bisa melihatnya tersenyum lagi, aku pasti lebih bahagia
ª      Seperti waktu yang bergulir dan musim yang berubah. Suatu hari, kesedihan pasti akan berlalu juga
ª      Pengkhianatan, biasanya terjadi, justru dari orang-orang yang sangat kita percaya
ª      Kau harus kehilangan satu untuk mendapatkan satu
ª      Semakin kau ingin melindungi, semkin kau akan trluka. Smkin kau ingin mendapatkan hal yg kau inginkan, semkin kau akan kehilangan
ª      Tersenyumlah maka kebahagiaan akan dating
ª      Dibanding kebaikan palsu, kebencian palsu lebih berhahaya"
ª      Jika kau yakin, maka kau tidak akan mudah ragu
ª      Jika aku menunjukkan perasaanku yang sebenarnya sekarang, apakah dia juga akan bersamaku sekarang?*pengalaman,nggak!*
ª      Takdir seseorang, walau dipisahkan oleh manusia pasti kembali ke tempat seharusnya dia berada
ª      Betapapun kau meminta cinta untuk mengikutimu kesana sini, ia tak ikut. Cinta itu sulit
ª      Kalau kau menyukai seseorang, apa perlu ada alasan?
ª      Tuhan hanya memberikan cobaan yg bisa dihadapi
ª      Apakah kita bisa bersatu? Kita hanya sprti matahari & bulan yg tdk akan pernah bisa bersatu di langit yg sama
ª      Lepaskan saja dia, temukan seseorang yg lain & carilah kebahagiaanmu
ª      Sebuah simpul yang kuat tidak akan bisa terurai sekaligus. Tapi jika kau menarik setiap bagian dari simpul itu, suatu hari kebenaran yang tersembunyi akan terungkap.
ª      Di dunia ini tidak ada penderitaan yang tidak ada artinya.
ª      Jangan terlalu merasa benar setelah menemukan kebenaran dan janagan terlalu menutupi kejelekan setelah menemukan kejelekan. Itu adalah keajaiban
ª      Bersikap bijak dan tidak mencri kesalahan orang lain. Bersikap benar tapi tidak menuduh. Ini adalah sikap yang baik
ª      Tidak peduli seberapa keras kesulitan ini, kau harus percaya pd dirimu sendiri, bahwa kau lbh kuat dr siapapun jg
ª      Katakan padanya bahwa aku masih sangat mencintainya
ª      Aku harus cepat, melepaskan perasaan ini
ª      Merindukan seseorang dapat membuatmu sakit
ª      Dgn menyimpan dia di dlm hatimu, satu2nya yg kau dapat hanyalah patah hati
ª      Dia adalah satu2nya bagiku & satu2nya yg ku inginkan. Lalu, apa tdk bisa aku memilikinya?
ª      Meskipun dekat, tapi tidak bisa saling bertemu
ª      Di saat ingin melupakannya, aku malah merindukannya. Di saat ingin mengingatnya, dia malah menghilang


Sabtu, 27 Agustus 2016

Kata Mutiara Drama That Winter The Wind Blows

That Winter The Wind Blows





©      Saat aku memutuskan untuk melepasmu, hatiku malah selalu berharap. Berharap kau bisa kembali ke sisiku jangan berfikir bisa bermain - main dengan cinta. Karena bermain-main dengan cinta itu berbahaya dan bisa membuatmu menderita
©      Kalau kau lihat dunia seutuhnya, kau akan memahami, bahwa bukan hanya kau, yang paling menderita di dunia ini
©      Paling tidak aku pernah mencintaimu. Dan perasaan itu tulus dari hatiku
©      Kau hanya kehilangan orang yang kau sukai, jadi jangan merasa kau orang yang paling menderita di dunia ini
©      Kalau kau memaksa orang lain untuk mencintaimu, itu bukan cinta namanya, tapi obsesi
©      Meskipun sulit menerima kenyataan hidup. Tapi kau, tetap harus melakukan yang terbaik dalam hidupmu
©      Paling tidak kau sudah berusaha. Kau bukan Tuhan, jadi kalaupun usahamu gagal, itu takdir namanya
©      Jangan sembarangan bicara ingin mati. Kalau masih diberi kesempatan hidup, kau harus tetap hidup
©      Jangan terlalu lama membenci, karena pada akhirnya kau hanya akan lelah sendiri
©      Melupakanmu adalah hal mudah bagiku. Meski tanpamu aku pasti bisa menjalani hidupku
©      Ada pepatah yang mengatakan: Semakin kaya seseorang, dia akan semakin menjadi orang yang pelit.
©      Melupakanmu adalah hal mudah bagiku. Meski tanpamu aku pasti bisa menjalani hidupku
©      Jgn terlalu lama membenci, karena pada akhirnya kau hanya akan lelah sendiri
©      Jgn terlalu lama membenci, karena pada akhirnya kau hanya akan lelah sendiri
©      Kalau aku terlalu berharap, aku juga yang akan terluka
©      Jika hatimu berdebar saat bertemu seseorang, itu berarti kau menyukainya
©      Ada pepatah yg mengatakan : kalau kau semakin kaya, kau akan semakin menjadi orang yg pelit
©      Kau bukan Tuhan. Paling tdk kau sudah berusaha. Jadi kalau usahamu gagal, itu takdir namanya
©      Kalau hidupmu terbiasa dengan kebohongan, hidupmu hidup yang menyedihkan
©Cinta bukanlah transaksi. Jadi tak perlu ada pengkhianatan